SRETCHING SIMPEL

Authors

Ahmad Farid, B.Med., SKM., M.K.M
UNIVERSITAS DIPONEGORO
dr. Onny Setiani, Ph.D
UNIVERSITAS DIPONEGORO
Prof. Dr. Yuliani Setyaningsih, SKM., M.Kes
UNIVERSITAS DIPONEGORO
Dr. Yusniar Hanani Darundiati, S.TP., M.Kes
UNIVERSITAS DIPONEGORO

Synopsis

Banyak istilah untuk yang mirip dengan stretching seperti positioning, dan exercise. Aktif dalam bergerak dapat membuat rentang gerak tubuh kita menjadi lebih optimal dan fit, meningkatkan daya tahan tubuh sehingga mencegah penyakit, serta dapat mengatasi penyakit. Buku ini membahas cara stretching yang sederhana dapat dilakukan siapa pun di mana saja dan dengan cara yang simpel. Bagi kebanyakan orang, melakukan stretching adalah hal yang susah dan terlihat terlalu banyak gerakan yang susah diikuti tapi dengan cara stretching simpel yang tersaji dalam buku ini akan membawa stretching dengan cara yang sangat mudah dan sederhana. Pada peregangan stretching akan diperlihatkan dengan gambar-gambar untuk memudahkan para pembaca supaya lebih mudah memahami maksud dari penjelasan penulis yaitu mulai dari peregangan leher, tangan, pinggang dan kaki.

 

ISBN : 978-623-417-367-3

Stretching

Published

June 7, 2024