UNDIP Press indexed by :
KEPEMIMPINAN DAN BERFIKIR SISTEM KESEHATAN: ORGANISASI PEMBELAJAR
Synopsis
Di era disrupsi dan inovasi saat ini, peran organisasi pembelajar sangatlah penting agar suatu organisasi dapat beradaptasi, tidak stagnan maupun mundur, dan tetap dapat menyesuaikan visi yang ditargetkan. Organisasi pembelajar (learning organization ) merupakan suatu konsep dimana suatu organisasi mampu melakukan proses pembelajaran mandiri (self learning ) secara terus menerus sehingga organisasi tersebut memiliki kecepatan berfikir dan bertindak dalam merespon beragam perubahan yang muncul.
ISBN : 978-623-417-078-8
Published
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.