BUKU AJAR KEWIRAUSAHAAN ARSITEKTUR

Authors

Dr. Ir. Suzanna Ratih Sari, MM., MA
UNIVERSITAS DIPONEGORO
Prof. Ir. Edy Darmawan, M.Eng
UNIVERSITAS DIPONEGORO
Ir. Hermin Werdiningsih, MT
UNIVERSITAS DIPONEGORO
Ir. Sri Hartuti W, MT
UNIVERSITAS DIPONEGORO

Synopsis

Buku Ajar Mata Kuliah Kewirausahaan merupakan buku pegangan mahasiswa Jurusan Arsitektur, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro semester 7. Secara khusus, mata kuliah ini membahas: tentang pemahaman arti penting kewirausahaan bagi mahasiswa, kiat-kiat sukses yang bisa dilakukan mahasiswa untuk menjadi wirausahaan yang berhasil, strategi promosi yang harus diambil untuk dapat memasukan suatu produk arsitektur. 

BUKU AJAR KEWIRAUSAHAAN ARSITEKTUR

Published

November 16, 2022