MODUL PEMBUATAN HANDSANITIZER SEBAGAI PENCEGAHAN COVID-19 BAGI ANAK-ANAK DI PANTI ASUHAN DARUSSALAM KELURAHAN METESEH

Authors

Heny Kusumayanti, S.T., M.T, UNIVERSITAS DIPONEGORO; Dr. Eng. Vita Paramita, S.T., M.M., M.Eng., UNIVERSITAS DIPONEGORO; Rizka Amalia, S.T., M.T., UNIVERSITAS DIPONEGORO; Wahyu Widyati, A.Md., UNIVERSITAS DIPONEGORO; Hanif Muhammad Fathurrahman, UNIVERSITAS DIPONEGORO; Yusuf Arya Yudanto, UNIVERSITAS DIPONEGORO; Slamet Giyanto, S.Pd.i, UNIVERSITAS DIPONEGORO; Dina Lutfiana Safitri, S.Tr.T., UNIVERSITAS DIPONEGORO; Presyta Chalida Eka Putri, S.Tr.T., UNIVERSITAS DIPONEGORO

Synopsis

Revolusi Industri 4.0 memberikan berbagai akses kemudahan bagi masyarakat, terutama dampaknya bagi gaya hidup manusia yang serba praktis dan higenis. Utamanya, di masa pandemi COVID19 yang sudah berdampingan dengan kita selama dua tahun ini mengharuskan kita beradaptasi di era new normal dengan mencuci tangan, menggunakan masker, dan menerapkan physical distancing (menjaga jarak).

 

ISBN : 978-979-097-786-0

handsanitizer

Published

April 19, 2022